Cara Kompres Foto Tanpa Ribet dan Cepat Tanpa Aplikasi
Mulai sekarang salah satu skill wajib yang harus dimiliki setiap orang di era digital adalah kemampuan kompres foto. Terkadang ada berbagai persyaratan ketika mendaftar untuk mengikuti program tertentu harus menyetorkan dokumen gambar. Namun dokumen tersebut dibatasi file sizenya, ada beberapa pertimbangan pengelola memberlakukan hal tersebut salah satunya adalah kecepatan upload dan downloadnya. Padahal terkadang ada […]